Blogger Widget

Catatan SEO berdasarkan pengalaman

Kontes SEO Diwarnai Ketidakadilan ?

Share on :


Kontes SEO Diwarnai Ketidakadilan ? - Ya, saya katakan demikian karena saya mempunyai alasan yang harus diketahui para blogger. Dimana-mana banyak kontes SEO digelar oleh perusahaan maupun berbagai pihak untuk mempromosikan produk atau jasanya yang baru-baru ini mulai tren dikalangan blogger. Namun digelarnya kontes SEO tersebut bukan hanya keutungan dan kesenangan belaka, kesempatan emas ini banyak dimanfaatkan untuk para blogger blackhat untuk mengambil keuntungan dari hadiah yang disediakan yang bisa dikatakan cukup "WOW". Biasa dalam hal-hal semacam kontes yang dimanfaatkan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab. Tetapi bagaimana dengan juri sendiri ? Apakah permainan mereka cukup bersih ?. Sah-sah saja jika memang semua keputusan, juri yang berhak memutuskan siapa pemenangnya. 

Satu hal yang saya sangat tidak setuju yakni, keputusan utama berada di tangan Search Engine. Memang bagi para blogger yang mempunyai blog dengan tingkat kepopuleran yang tinggi dapat bersaing dengan blog selevel rank nomor #1 di Seach Engine. Lalu, bagaimana dengan nasib blog yang berpage rank rendah tetapi memiliki artikel kontes yang melebihi rata-rata ?. Hal semacam ini yang perlu dipertimbangkan paling utama. Untuk masalah page rank kelas low atau high-end dapat menjadi nilai tambahan jika artikel kontes mempunyai nilai kurang. Faktanya, hanya sebagian kecil yang mempunyai penilaian seperti yang saya sebutkan diatas. Saya mengerti bahwa ini kontes SEO (Search Engine Optimization) lebih mendahulukan Blog SEO. Saya juga merasa iba untuk blogger-blogger yang sudah berusaha mengorbankan pikiran dan waktunya untuk menulis artikel kontes tersebut yang hanya sebagai pajangan saya dihalaman utamanya. Sudah beberapa hari saya amati, artikel saya belum terlihat juga di halaman 1 hingga 20 Google. Sampai saya mencoba dengan bantuan Page Checker untuk menemukan peringkat artikel kontes saya. Hasilnya pun tetap "NIHIL" pastinya ini akan membuat para blogger menjadi down. Mohon agar curhatan ini bisa membuat kita bicara akan keadilan sepenuhnya yang pantas kita dapatkan.  


Digital Areas

2 comments on Kontes SEO Diwarnai Ketidakadilan ? :

Anonymous said... January 30, 2013 at 1:05 AM

izin promote blog ane yaa supaya friendly

http://pasarjamtangan.blogspot.com/

Unknown said... January 30, 2013 at 3:57 AM

Sudah saya kunjung balik sob. THX b4

Malu Bertanya, Sesat di Jalan

Blog ini merupakan Blog Dofollow, karena beberapa alasan tertentu, sobat bisa mencari backlink di blog ini dengan syarat :
1. Tidak mengandung SARA
2. Komentar SPAM dan JUNK akan dihapus
3. Tidak diperbolehkan menyertakan link aktif
4. Berkomentar dengan format (Name/URL)

 




Konten

Top Blogs Marketing / SEO
Billiga Hotell Personal Blogs - Blog Rankings

Vote Me sob :D