Blogger Widget

Catatan SEO berdasarkan pengalaman

Membuat Link Building yang Natural

Share on :
Link Building yang natural merupakan suatu hal kejujuran dalam mencari backlink yang sewajarnya. Selain itu, tidak hanya sekedar mencari backlink semata, kualitas adalah modal utama yang harus dipertimbangakan dalam mencari backlink dari suatu situs. Relevansi artikel dari suatu situs juga menjadi penentu baik tidaknya backlink tersebut. Membuat backlink adalah proses yang terus berubah selama periode waktu. Ada banyak cara untuk membangun link dengan baik diantaranya :

Directory Submission
Banyak direktori online yang mengirimkan link ke situs anda untuk memilih artikel yang relevan sesuai kategori yang anda pilih. Namun jangan terlalu sering menggunakan cara ini, karena bisa-bisa blog anda dianggap spam yang berniat mencari backlink saja.


Menggunakan Metode yang Baik dan Benar
Pada saat anda ingin membangun sebuah link, pastikan menggunakan cara yang halal. Dulu saya pernah menggunakan cara-cara instan yang menanam ribuan backlink ke semua situs dofolllow. Memang blog saya belum terdeteksi Google dan terkena pinalti. Tetapi sekarang saya menyadari akan kerja keras yang dilakukan rekan sesama blogger yang membangun blognya dari "nol" dengan penuh semangat dan kemauan keras.

Membaca Aturan Google Guideline
Dari sekian banyak aturan-aturan Google yang wajib dipatuhi, anda dapat mengambil point-point pentingnya saja. Anda bisa melihatnya di Google General Guideline

Mencari Backlink dari Situs yang Mempunyai Topik Relevan
Seperti yang sudah saya sebutkan diatas, backlink berkualitas menurut Google adalah blog/situs yang mempunyai relevansi tinggi. Dalam arti relevansi tinggi adalah keyword, topik, konten yang tepat. Jadi, anda jangan hanya terpaku pada blog bersetting dofollow saja, tetapi situs  yang relevan pun juga menjadi bahan pikiran juga. Gampang-gampang sulit menemukan situs yang berkualitas, terkadang situs yang mempunyai relevansi yang tinggi terdapat iklan-iklan yang sesuai dengan topik yang dibahas dalam blog tersebut.

Berkomentar Sesuai Dengan Artikel yang Dibahas
Komentar-komentar junk banyak sekali ditemukan pada blog dofollow. Mereka hanya asal berkomentar tanpa membaca/menyimak artikel pembahasan. Tips bagi anda sesama rekan blogger, untuk melihat terlebih dahulu konten yang dibahas agar admin maupun Google tidak menganggap komentar tersebut hanya spam belaka.

Tidak Menggunakan Software Bantuan Untuk Mencari Backlink
Membangun Backlink secara natural tetntu sangat dianjurkan oleh pakar-pakar SEO didunia. Memang dibutuhkan kesabaran untuk mendapatkannya. Banyak softwlare-software yang sengaja dibuat untuk mencari backlink secara otomatis dan cepat tentunya, ini sangat tidak direkomendasikan oleh mastah SEO. Lagipula cara yang alami/natural akan memberi keamanan yang terjamin bagi backlink kita. 

Bukan Berasal dari Situs Dewasa, Situs Perjudian dan sejenisnya
Situs-situs tersebut memang mempunyai rank yang bisa dikatakan cukup tinggi. Traffic puluhan ribu memang cukup mudah bagi mereka. Tetapi situs yang seperti saya sebutkan di atas sangat dibenci oleh para blogger-blogger di Indonesia. Bagi mereka memang situs yang sangat berguna, tetapi bagi kita memang kurang mendidik. Informasi, ilmu juga tidak kita dapatkan, saya sarankan agar tidak membangun backlink di situs-situs  dewasa tersebut karena menurut saya tidak ada gunanya.

Saya rasa penjelasan di atas sudah sangat sederhana, bagi rekan blogger semua yang ingin membangun link dengan bertukar link dengan saya, bisa berkomentar melalui kotak komentar yang telah tersedia.
Salam blogger !  Bounce


Digital Areas

3 comments on Membuat Link Building yang Natural :

Anonymous said... April 17, 2014 at 10:00 AM

artikel sangat membantu kk
http://directorseo.blogspot.com/2014/04/20-backlink-edu-memiliki-pagerank-tinggi.html
http://directorseo.blogspot.com/2014/04/tips-seo-untuk-blog-agar-mendapatkan.html
http://directorseo.blogspot.com/2014/04/70-direktori-web-gratis-berkualitas-dan.html

jaka said... September 13, 2016 at 11:01 PM

makasih bos infonya dan semoga bermanfaat

tejo said... September 13, 2016 at 11:02 PM

makasih gan infonya semoga bertambah sukses

Malu Bertanya, Sesat di Jalan

Blog ini merupakan Blog Dofollow, karena beberapa alasan tertentu, sobat bisa mencari backlink di blog ini dengan syarat :
1. Tidak mengandung SARA
2. Komentar SPAM dan JUNK akan dihapus
3. Tidak diperbolehkan menyertakan link aktif
4. Berkomentar dengan format (Name/URL)

 




Konten

Top Blogs Marketing / SEO
Billiga Hotell Personal Blogs - Blog Rankings

Vote Me sob :D